Jakarta International Customer Service Institute (JICSI)

Program Peningkatan Bisnis Untuk Usaha Mikro Kecil dan Menengah

Selama pandemi covid-19, perekonomian Indonesia masih dikatakan cukup bertahan. Hal ini disebabkan oleh jumlah UMKM yang terus meningkat tiap tahunnya memberikan dampak besar dan penting bagi perkekonomian masyarakat.

 

Jika kita sadari, peran sektor UMKM yang sangat besar pada beberapa aspek penting seperti penyerapan tenaga kerja, penyediaan lapangan kerja, penyumbang perekonomian indonesia, pemberi kontribusi pada sektor ekspor, penyumbang lebih dari setengah total investasi di indonesia harus terus ditingkatkan. Peningkatan kapasitas bisnis UMKM ini bertujuan pula untuk meningkatkan daya saing UMKM pada saat ini dan di masa yang akan datang.

JICSI sebagai lembaga pelatihan untuk peningkatan peluang bisnis, memperkenalkan program kami yang bernama “PROGRAM PENINGKATAN BISNIS UNTUK USAHA MIKRO KECIL DAN MENENGAH (UMKM)”. Kami menghadirkan beberapa program penting dalam tujuan meningkatkan bisnis, seperti di bawah ini:

Ø   Pelatihan Peningkatan Pelayanan Pelanggan (CCSP)

Ø  Pelatihan Pengaturan Keuangan

Ø  Pelatihan Peningkatan Sumber Daya Manusia

Ø  Pelatihan Pemasaran Melalui Media Sosial

Ø  Survei Kepuasan Pelanggan

Ø  Brand Management

 

Kami hadirkan berbagai paket menarik yang dapat Ibu/Bapak ikuti.

Untuk informasi lebih detail kami lampirkan proposal dan brosur yang memudahkan Bapak/Ibu untuk memahami program ini.

 

Proposal Program PENINGKATAN BISNIS UNTUK USAHA MIKRO KECIL DAN MENENGAH

BROSUR Program PENINGKATAN BISNIS UNTUK USAHA MIKRO KECIL DAN MENENGAH

Silakan hubungi kami di 021-2254-5241 atau Whatsapp 0858-833-833-83 untuk informasi lebih lanjut. Atau Klik kotak di bawah ini untuk pendaftaran program ini.